Wednesday, October 8, 2008

ACARA SERU di INDONESIA JAPAN EXPO 2008

Hallo Rekan-rekan, sebentar lagi ajang peringatan 50 tahun hubungan Indonesia-Jepang akan digelar. Puluhan rangkaian acara siap mengisi hari-hari kunjungan Anda ke lokasi acara di Hall A, B dan C JIEXPO Kemayoran Jakarta, mulai tanggal 1 hingga 9 November 2008.

Gelaran acara, mulai dari kompetisi Harajuku, J-Band, Pertunjukan Tarian Indonesia, Kolaborasi Seni Indonesia-Jepang, hingga acara seminar dan diskusi panel. Bagi yang berminat partisipasi silakan hubungi kontak person yang ada di bawah ini.

Jadi, jangan sampai ketinggalan untuk datang dan ikut serta acara ini. Pasti Seru Abisss!! Ajak teman, keluarga, saudara dan relasi Anda untuk datang ke Acara ini.

Berikut daftar acara IndonesiaJapanExpo 2008:

Sabtu, 1 November 2008
• Kompetisi Harajuku Street Style (CP: Ifan 085692143242)
• Kompetisi Miku – miku Dance (CP: Ifan 085692143242)
• Pertunjukan Indie J-Band (CP: Ifan 085692143242)
• Pertunjukan Tarian Indonesia

Minggu, 2 November 2008
• Demonstrasi Ikebana
• Kolaborasi Seni Bela Diri (Indonesia-Jepang)
• Pertunjukan Indie J-Band (CP: Ifan 085692143242)
• Kompetisi Para-para Dance (CP: Ifan 085692143242)
• Kompetisi Cosplay (CP: Ifan 085692143242)

Senin, 3 November 2008
• Pertunjukan Indie J-Band
• Lomba Permainan Tradisional Indonesia (CP: Yadi 081585588972)

Selasa, 4 November 2008
• Kompetisi Indie J-Band (CP: Shinta 021-70225252)
• Lomba Permainan Tradisional Indonesia (CP: Yadi 081585588972)

Rabu, 5 November 2008
• Kompetisi Indie J-Band (CP: Shinta 021-70225252)
• Lomba Permainan Tradisional Indonesia (CP: Yadi 081585588972)

Kamis, 6 November 2008
• Kompetisi Indie J-Band (CP: Shinta 021-70225252)
• Lomba Permainan Tradisional Indonesia (CP: Yadi 081585588972)

Jumat, 7 November 2008
• Pertunjukan Lisa Halim
• Batik Workshop
• Pertunjukan Indie J-Band (CP: Ifan 085692143242)
• Kompetisi Indie J-Band (FINAL) (CP: Shinta 021-70225252)

Sabtu, 8 November 2008
• Talk Show “Fakta-Fakta Ilmiah dan Penelitian terbaru mengenai MSG oleh PT. AJINOMOTO INDONESIA "
• Klinik Musik oleh YAMAHA MUSIC
• Lomba Permainan Tradisional Indonesia (CP: Yadi 081585588972)
(Enggrang, Tapak Batok, Gobak Sodor, Engklek/Sonda, Congklak)
• Workshop Origami Tekstil (CP. Carla 081314214226677)
• Kompetisi Karaoke (CP: Ifan 085692143242)


Minggu, 9 November 2008
• Lomba Menggambar dan Mewarnai Anak (CP: Mia 021-70939533)
• IJE ROBOCON 2008 (Indonesia-Japan Expo Robot Contest)
• Pertunjukan Taiko
• Kompetisi Cosplay Cabaret (CP: Ifan 085692143242)
• NIHON NO MATSURI oleh Japan Embassy (Festival Kebudayaan Jepang)
• Pertunjukan Tarian Indonesia


SEMINAR & DISKUSI PANEL

Seminar Indonesia - Jepang
“50 years of heartfelt and Strategic Partnership for the Future”
Oleh Kedutaan Besar Jepang di Indonesia


JBIC Partnership Seminar in Asia:
“Sustainable Management and Corporate Competitiveness
—Tradeoff or Opportunities?”
OLeh LPEM and JBIC

Seminar Nasional Investasi
Oleh Badan Kordinasi Penanaman Modal (BKPM)

Diskusi Panel
‘Kehidupan Mahasiswa Asing di Jepang dan Indonesia serta Meningkatkan Saling Pengertian dan Kerja Sama antar Kedua Negara’
Oleh INPEX Corporation


JANGAN LEWATKAN!
• Shinkansen 3D
• Area Kebudayaan Indonesia
• Festival Makanan Indonesia-Jepang
• Batik Corner
• Masyarakat Komik Indonesia
• Mitsubishi Test Drive
• Ootoya Restaurant
• Pameran Manga
• Seni Bela Diri Jepang
• Obake (Rumah Hantu)
• Pameran Boneka Jepang
• Studio Foto Yukata

Informasi Lebih Lanjut:
Telepon : 021-3107117
Dimas (Ext: 125) / Email: dimas.f@dyandra.com
Agam (Ext: 116) / Email : agam@dyandra.com


Note : Acara dapat berubah tanpa pemberitahuan sebelumnya

No comments: